Minggu 24 November 2024, Kepala Kejaksaan Negeri Muaro Jambi Heru Anggoro, SH.,MH yang didampingi oleh Oktarini Prihanti, S.H., M.H. Selaku Kasipidum Kejari Muaro Jambi dan Reyn Chusnein, S.H. Selaku Jaksa Fungsional Kejari Muaro Jambi menghadiri undangan sebagai narasumber pada Kegiatan Penguatan Kapasitas Adat Melayu Jambi Kabupaten Muaro Jambi Tahun 2024 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Muaro Jambi yang bertempat di Aula Ratu Hotel & Resort Jambi.


#berkaryauntukbangsa

#berakhlak

#trapsilaadhyaksa